Kelebihan dan kekurangan beberapa blog
November 29, 2014
Add Comment
BlogDetik.com
Kelebihan:
1. Akan menampilkan postingan kita jika tulisan kita bagus
2. Mengadakan event lomba blogging dengan berbagai hadiah menarik
3. Menyediakan forum komunitas blogger di tiap regional
Kekurangan:
1. Diberi kapasitas hanya 100MB memory untuk setiap blognya
2. Tema yang ada pada BlogDetik sudah disediakan dan tidak bisa mengunggah tema lainnya.
LiveJournal
Kelebihan:
1. Tersedia layout-layout menarik.
Kekurangannya:
2. Tidak memberikan tempat untuk komen Nama + URL, Hanya ada User, OpenID, dan
Anonymous.
Multiply.com
Kelebihan:
1. Fitur-fitur terbagi: blog, photos, review, calendar, links, etc
2. Postingan dapat dipantau oleh user lain melalui inbox
3. Bisa mengedit CSS (tampilan)
4. Tersedia form guestbook
5. Dapat mengetahui user multiply mana saja yang mengunjungi situs kita
6. Banyak yang memeberdayakan multiply sebagai online store
Kekurangan:
1. Hanya pengunjung yang log in ke multiply yang dapat memberikan komentar.
2. proses loading cukup berat
3. Multiply menampilkan iklan di situs kita dan tidak bisa dihapus.
4. Tampilan multiply pasti dua kolom
0 Response to "Kelebihan dan kekurangan beberapa blog"
Post a Comment